Raih Sertifikasi Halal, Makan di Tokyo Belly Jadi Nyaman di Hati!
Pencinta kuliner Jepang mari merapat! Deretan resto bersertifikat halal bertambah lagi. Kali ini hadir Tokyo Belly dari ISMAYA Group. Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) secara resmi telah memberikan sertifikat halal dengan nomor ID00410007937820823 kepada Tokyo Belly. Proses pemeriksaan sertifikasi halal telah melalui Lembaga Pemeriksa Halal (LPH) Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika Majelis Ulama […]
Raih Sertifikasi Halal, Makan di Tokyo Belly Jadi Nyaman di Hati! Read More »









