Gelar Rakorsus, LPPOM Perkuat Internal Guna Mendorong Terwujudnya Implementasi WHO 2024
Jelang batas akhir penahapan Wajib Halal Oktober (WHO) 2024 yang akan jatuh pada 17 Oktober 2024 nanti, Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika (LPPOM) melakukan berbagai upaya guna mendorong implementasi regulasi WHO, salah satunya dengan penguatan seluruh kantor perwakilan LPPOM yang tersebar di 34 provinsi di Indonesia melalui penyelenggaraan rapat koordinasi khusus (rakorsus). Hal ini […]
Gelar Rakorsus, LPPOM Perkuat Internal Guna Mendorong Terwujudnya Implementasi WHO 2024 Read More »