Search
Search

Yana

Peduli Keamanan Kosmetik, Lab LPPOM MUI Luncurkan Pengujian Akrilamida

Peduli Keamanan Kosmetik, Lab LPPOM MUI Luncurkan Pengujian Akrilamida

LPPOM MUI menaruh perhatian tinggi terhadap keamanan dan kenyaman konsumen muslim dalam menggunakan segala jenis produk, tak terkecuali kosmetik. Ada peluang kosmetik terpapar cemaran akrilimida, seperti apa dampaknya? Laboratorium memiliki peran penting dalam sertifikasi halal, yaitu memberikan jaminan untuk mendukung kegiatan sertifikasi halal guna mewujudkan produk halalan thayyiban. Direktur Utama LPPOM MUI, Ir. Muti Arintawati […]

Peduli Keamanan Kosmetik, Lab LPPOM MUI Luncurkan Pengujian Akrilamida Read More »

Celup Tinta Pemilu, Bagaimana Ibadah Kita? 

Celup Tinta Pemilu, Bagaimana Ibadah Kita? 

Tinta pemilu menjadi satu hal yang ramai diperbincangkan akhir-akhir ini, terutama kaitannya dengan sah atau tidaknya ibadah. Oleh karena itu, tinta pemilu perlu disertifikasi halal. LPPOM MUI telah melakukan sertifikasi halal untuk setidaknya tujuh produsen tinta pemilu.  Tahun 2024 ini adalah tahun pemilu. Salah satu ciri khas selama pemilu, yaitu mencelupkan jari ke dalam tinta

Celup Tinta Pemilu, Bagaimana Ibadah Kita?  Read More »

Gandeng BAZNAS, LPPOM MUI Babel Gencarkan Sosialiasi Halal

Gandeng BAZNAS, LPPOM MUI Babel Gencarkan Sosialiasi Halal

Silaturahmi antara LPPOM MUI dan BAZNAS dilakukan insentif. Hal ini merupakan langkah baru dalam menyusun sinergitas program-program edukasi seputar sertifikasi halal bagi pelaku UMKM. Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI) Provinsi Bangka Belitung (Babel) bersilaturahmi ke kantor BAZNAS Provinsi Bangka Belitung, tepatnya di Kota Pangkalpinang dan Kabupaten Bangka. Silaturahmi ini

Gandeng BAZNAS, LPPOM MUI Babel Gencarkan Sosialiasi Halal Read More »

Cermati Kehalalan Burung Walet

Cermati Kehalalan Burung Walet

Sarang burung walet sudah sejak lama diolah menjadi makanan eksotis dengan harga yang sangat fantastis. Sarang burung walet juga dicari karena dipercaya memiliki beragam kandungan gizi dan manfaat untuk tubuh. Bagaimana aspek kehalalannya? Khasiat burung walet yang beragam telah menjadikan produk ini menjadi incaran banyak orang. Tidak berlebihan jika di pasaran harganya bisa menjadi sangat

Cermati Kehalalan Burung Walet Read More »

Mendorong UMKM Halal Agar Berdaya Saing Global

Mendorong UMKM Halal Agar Berdaya Saing Global

Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), terbukti mampu berperan sebagai penggerak ekonomi masyarakat. Oleh karena itu, keberadaannya perlu dukungan secara berkelanjutan agar mampu menghasilkan produk berdaya saing yang mampu memenuhi kebutuhan pasar, baik di dalam maupun luar negeri. Di hampir semua negara, terutama di negara berkembang, UMKM berperan sebagai tulang punggung perekonomian. Keberadaan UMKM dapat

Mendorong UMKM Halal Agar Berdaya Saing Global Read More »

LPPOM MUI Ingatkan Bahaya Etilen Oksida (EtO) dalam Pangan

LPPOM MUI Ingatkan Bahaya Etilen Oksida (EtO) dalam Pangan

Laboratorium memiliki peran penting dalam sertifikasi halal, yaitu memberikan jaminan untuk mendukung kegiatan sertifikasi halal guna mewujudkan produk pangan yang halalan thayyiban. Merespons hal ini, laboratorium LPPOM MUI menyediakan layanan terbaru untuk pengujian etilen oksida (EtO). Dalam proses sertifikasi halal, uji laboratorium merupakan hal yang sangat penting. Meski begitu, bukan berarti hasil uji laboratorium dapat menjadi

LPPOM MUI Ingatkan Bahaya Etilen Oksida (EtO) dalam Pangan Read More »

Tak Hanya Buka Gerai ke-3, Kini Haraku Ramen Kantongi Sertifikat Halal

Tak Hanya Buka Gerai ke-3, Kini Haraku Ramen Kantongi Sertifikat Halal

Haraku Ramen merupakan gerai ramen terjangkau dengan konsep self-service yang telah menerima sertifikat halal dari MUI. Serangkaian proses pemeriksaan kehalalannya telah dilakukan melalui LPH LPPOM MUI. Anda pecinta ramen? Jika Ya, Anda patut berbahagia. Pasalnya, pilihan resto ramen halal terus bertambah. Kali ini, ada Haraku Ramen dari Ismaya Group yang telah mengantongi sertifikat halal dengan

Tak Hanya Buka Gerai ke-3, Kini Haraku Ramen Kantongi Sertifikat Halal Read More »

LPPOM MUI Kaltim Serahkan Sertifikasi Halal kepada UMKM

LPPOM MUI Kaltim Serahkan Sertifikasi Halal kepada UMKM

LPPOM MUI melakukan berbagai upaya membantu kemudahan pelaku usaha dalam pemenuhan regulasi wajib sertifikasi halal yang tengah dicanangkan pemerintah. Hal ini juga menjadi bentuk kepedulian LPPOM MUI terhadap pelaku UMKM. Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menyerahkan sertifikat halal kepada pelaku Usaha Mikro kecil dan Menengah

LPPOM MUI Kaltim Serahkan Sertifikasi Halal kepada UMKM Read More »

Kenalkan Lab Halal, LPPOM MUI Adakan Mini Workshop

Kenalkan Lab Halal, LPPOM MUI Adakan Mini Workshop 

LPPOM MUI memiliki laboratorium yang secara khusus diperuntukkan untuk menguji kehalalan sebuah produk. Untuk mengenalkan fungsi laboratorium dalam kehalalan produk, LPPOM MUI mengadakan mini workshop untuk kalangan wartawan, halal influencer, dan komunitas.  Uji laboratorium menjadi satu hal yang penting dalam mendukung proses pemeriksaan kehalalan sebuah produk. Direktur LPPOM MUI, Muti Arintawati, menyampaikan hal ini dalam

Kenalkan Lab Halal, LPPOM MUI Adakan Mini Workshop  Read More »

Jamin Kualitas, Fore Coffee Kantongi Sertifikat Halal  

Jamin Kualitas, Fore Coffee Kantongi Sertifikat Halal  

Seluruh gerai dan produk Fore Coffee telah mendapatkan sertifikat halal. Pemeriksaan kehalalan produk dilakukan melalui LPH LPPOM MUI. Dengan ini, pecinta kopi dapat menikmati secangkir Fore Coffee dengan aman dan nyaman.  Pecinta kopi kembali patut berbahagia. Deretan coffee shop halal bertambah. Kali ini hadir dari brand kopi ternama Fore Coffee dari Perusahaan PT Fore Kopi

Jamin Kualitas, Fore Coffee Kantongi Sertifikat Halal   Read More »